Sabtu, 05 Januari 2013

Membuat Blogroll dengan Scrollbar


Membuat Blogroll dengan Scrollbar yang Simpel - Dengan bertukar link blog kita akan menjadi populer, tapi blogroll default yang disediakan oleh blogger tidak mempunyai fitur scroll sehingga link akan terus memanjang kebawah dan ini sangat tidak efektif sekali karena akan menghabiskan banyak ruang di sidebar, nah karena itu Andi Techno akan memberi tutorial Membuat Blogroll dengan Scrollbar pada blogger, untuk contohnya bisa kamu liat di blogroll milik blog ini.
tutorial blog, cara membuat blogroll dengan scrollbar simpel, menambahkan scroll ke blogroll, cara mudah membuat blogroll dengan scrollbar, blogroll scrollbar, link partner dengan scrollbar
Caranya:
1. Masuk ke dashboard blogger
2. Pilih Rancangan => Edit HTML => centang Expand Template Widget
3. Cari kode ]]></b:skin> dengan menggunakan bantuan CTRL+F
4. setelah ketemu, letakkan kode dibawah ini tepat diatas kode ]]></b:skin> tadi
#LinkList1 .widget-content{ height:200px; width:auto; overflow:auto; }
untuk height bisa kamu atur sendiri untuk menentukan tingginya


hal yang perlu diperhatikan dalam Membuat Blogroll dengan Scrollbar ini:
1. Pastinya sobat  dah membuat widget blogroll di sidebar2. Widget label sobat cuma ada satu. Jika ada dua, kemungkinan itu tidak mungkin.1 saja sudah cukup

semoga artikel Membuat Blogroll dengan Scrollbar yang Simpel ini dapat berguna
Efek Blog